Cara Mempercepat Android Dengan Freeze Aplikasi

Cara-Mempercepat-Android-Dengan-Freeze-Aplikasi


Android terasa lemot? Banyak aplikasi yang terinstall tapi tidak digunakan? Jika begitu, Kalian dapat mempercepat kinerja Android dengan mem-Freeze aplikasi yang tidak digunakan tersebut, Sehingga tidak dapat digunakan sama sekali.

Freeze aplikasi hampir sama dengan men-uninstall aplikasi itu sendiri, Hanya saja aplikasi yang di Freeze masih terbaca sebagai aplikasi terinstall. Dan dapat digunakan kembali dengan men-Unfreeze aplikasi tersebut.

Banyak aplikasi yang menyediakan fitur Freeze aplikasi ini. Salah satunya aplikasi yang bernama Air Frozen, Dengan aplikasi ini kalian dapat mem-Freeze aplikasi yang terpasang bahkan sampai aplikasi sistem.

Cara Mempercepat Android Dengan Freeze Aplikasi

- Install aplikasi Air Frozen [Root]
- Buka dan klik "Start the journey"
- Pilih aplikasi yang ingin di Freeze, Klik "sys" di pojok kiri atas untuk memilih aplikasi sistem.
- Lalu klik "*" di pojok kanan bawah untuk mem-Freeze aplikasi yang sudah dipilih.
- Aplikasi yang dipilih berhasil di Freeze apabila tidak ada icon aplikasi tersebut di menu atau home screen android.
- Hati-hati dalam memilih aplikasi sistem agar tidak terjadi penghentian fungsi sistem itu sendiri.

Share this :

Previous
Next Post »
Beri Komentar
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔

0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔